Featured

Lakukan 8 Cara Ini untuk Hilangkan Lumut Membandel di Rumah, Dijamin Ampuh!

Berusaha hilangkan lumut membandel yang muncul di rumah tentu harus dilakukan. Kondisi rumah dengan kelembaban udara yang tinggi akan sangat mempengaruhi kualitas kesehatan. Pertumbuhan lumut pun sulit dikendalikan jika kondisi udara terlalu lembab. Itulah sebabnya sebagai pemilik rumah, Anda harus mampu mengetahui bagaimana cara yang tepat untuk hilangkan lumut membandel di rumah. Cara untuk Hilangkan …

Lakukan 8 Cara Ini untuk Hilangkan Lumut Membandel di Rumah, Dijamin Ampuh! Read More »

furnitur minimalis

4 Cara Merawat Meja Kantor Kayu, Dijamin Ampuh dan Anti Ribet!

Cara merawat meja kantor kayu memang penting untuk diketahui. Mengingat kegiatan yang dilakukan pada meja tersebut setiap hari saat bekerja tentu dapat menyebabkan berbagai kerusakan fatal jika tidak dirawat dengan baik. Berbicara mengenai cara merawat meja kantor kayu, tentu ada beberapa hal yang bisa dilakukan. Bagaimana saja cara tersebut? Simak selengkapnya di artikel ini. Baca …

4 Cara Merawat Meja Kantor Kayu, Dijamin Ampuh dan Anti Ribet! Read More »

Simak 5 Tips Merawat Furniture Kayu Sengon Agar Lebih Awet dan Bebas Jamur

Memahami cara merawat furniture kayu sengon tentu harus diketahui dan dipahami dengan baik oleh pemilik dan pengguna jenis mebel ini. Apalagi, jika mengingat penggunaan kayu sengon sudah cukup sering dimanfaatkan untuk diolah menjadi furniture. Furniture kayu sengon sering menjadi pilihan karena sengon termasuk bahan yang mudah ditemukan. Selain itu, kayu ini juga lebih mudah saat …

Simak 5 Tips Merawat Furniture Kayu Sengon Agar Lebih Awet dan Bebas Jamur Read More »

Beragam Kerajinan dari Rotan yang Unik dan Menarik

Produk kerajinan yang diproduksi dengan bahan baku rotan digemari oleh berbagai lapisan masyarakat. Dengan pemasarannya yang mencapai lingkup ekspor, terbukti produk-produk hasil buatan tangan pengarjin Indonesia ini juga sangat menarik dan punya nilai jual tinggi. Produk Kerajinan dari Rotan Ada banyak sekali produk yang bisa dihasilkan dari rotan. Media ini bahkan sangat fleksibel untuk digunakan …

Beragam Kerajinan dari Rotan yang Unik dan Menarik Read More »

pengawet kayu berkualitas

Keunggulan dan Kekurangan Kayu Meranti

Kerap dikenal sebagai salah satu jenis kayu yang berkualitas, keberadaan kayu meranti di pasaran juga kerap menjadi primadona. Popularitas kayu ini di Kawasan Asia Tenggara sudah tidak perlu diragukan lagi. Pengolahan kayu meranti dilakukan untuk memenuhi kebutuhan konstruksi bangunan maupun sebagai bahan baku pembuatan furniture. Hal itu juga kerap menjadikannya sebagai jenis kayu komersil, sehingga …

Keunggulan dan Kekurangan Kayu Meranti Read More »

Mengenal Karakteristik Kayu Mindi dan Ciri Khasnya

Karakteristik kayu mindi dan ciri khasnya harus dikenali dengan baik terlebih dahulu sebelum memutuskan untuk mengolahnya. Pengolahan dapat dilakukan dengan optimal jika sudah memahami bagaimana karakteristik kayu mindi dan ciri khasnya. Karakteristik Kayu Mindi Memahami karakteristik kayu mindi sebagai salah satu jenis kayu potensial untuk diolah untuk memenuhi berbagai kebutuhan hidup manusia. Baca Juga: Lebih …

Mengenal Karakteristik Kayu Mindi dan Ciri Khasnya Read More »

hutan

Bagaimana Sifat Kayu Mahoni? Simak dan Kenali Karakternya di Sini

Saat akan memanfaatkan untuk pengolahan, seringkali keluar pertanyaan mengenai bagaimana sifat kayu mahoni? Karena sebelum mengolah, alangkah lebih baik jika memahami karakternya terlebih dahulu. Agar mendapat informasi yang dibutuhkan seputar sifat kayu mahoni, alangkah lebih baiknya jika Anda menyimak dan mengenali terlebih dahulu karakter dari kayu tersebut di artikel ini. Mengenal Sifat Kayu Mahoni sebagai …

Bagaimana Sifat Kayu Mahoni? Simak dan Kenali Karakternya di Sini Read More »

Ensiklopedia Jenis Bambu yang Tumbuh di Indonesia

Indonesia termasuk negara yang menjadi habitat bagi pertumbuhan berbagai jenis bambu. Beragam jenis tanaman bambu ditemukan tumbuh di Indonesia dengan karakteristiknya yang beragam. Dengan persebarannya yang merata dan ketersediaannya yang melimpah, bambu kerap dimanfaatkan untuk banyak kebutuhan masyarakat. Dari kebutuhan meterial bangunan sampai bahan baku produk kerajinan Bambu Sebagai Material Alami yang Serbaguna Pemanfaatan bambu …

Ensiklopedia Jenis Bambu yang Tumbuh di Indonesia Read More »

Mengenal Kayu Laban yang Punya Banyak Manfaat

Ada banyak jenis kayu yang tumbuh di hutan Indonesia, salah satunya adalah kayu laban. Kayu laban ini sudah banyak diolah dan dimanfaatkan oleh masyarakat Indonesia. Seperti kebanyakan pohon yang dimanfaatkan kayunya, laban juga sering digunakan sebagai bahan baku pembuatan mebel. Namun, yang menjadi keunikannya, kayu laban seringnya malah digunakan untuk kebutuhan  di bidang selain industri …

Mengenal Kayu Laban yang Punya Banyak Manfaat Read More »

warna kayu akasia

Kayu Akasia untuk Bahan Baku Mebel yang Berkualitas

Popularitas kayu akasia sebagai bahan pembuatan mebel cukup bagus. Pilihan bentuk furniture dari kayu akasia ini sangat beragam. Peminat mebel dari kayu akasia juga terus meningkat seiring dengan kebutuhan akan mebel kayu yang masih tinggi. Bukan hanya digunakan sebagai bahan baku pembuatan furniture, jenis kayu akasia juga digunakan untuk pembuatan decking atau wood flooring. Kayu …

Kayu Akasia untuk Bahan Baku Mebel yang Berkualitas Read More »