Kreasi Kreatif dengan Kerajinan Daun Kering
Siapa sangka dari berbagai barang yang dianggap sampah kita bisa menciptakan sesuatu yang berguna bahkan bisa dijual? Kerajinan daun kering adalah salah satu contohnya. Hanya terbuat dari bahan yang biasanya dibuang orang, beberapa pengusaha Indonesia telah mencatatkan namanya sebagai pengekspor dengan omset luar biasa. Apakah yang Anda pikirkan tatkala melihat benda-benda yang tak terpakai? Ingin […]